PROGRAM STUDI

BREVET A
Setelah lulus dari Brevet A, alumni diharapkan mampu menangani seluruh permasalahan Perpajakan utamanya pajak – pajak pusat/negara yang berhubungan dengan Wajib Pajak Perorangan/Orang Pribadi.

BREVET B
Setelah lulus dari Brevet B, alumni diharapkan mampu menangani seluruh permasalahan Perpajakan utamanya pajak – pajak pusat/negara yang berhubungan dengan Wajib Pajak Perorangan dan Wajib Pajak Badan.

BREVET C
Setelah lulus dari Brevet C, alumni diharapkan mampu menangani seluruh permasalahan Perpajakan utamanya pajak pusat/negara yang berhubungan dengan Wajib Pajak Perorangan dan Wajib Pajak Badan, BUMN/D dan PMDN/PMA serta Wajib Pajak Nasional lainnya.

0 komentar: